Minggu, 03 April 2016

Sholat Sunah Rawatib

Tidak ada komentar:
Assalamualaikum..
alhamdulillah hirabbil alamin, atas semua rahmat dan nikmat karunia Allah SWT yang mana kita masih bisa berbagi dan belajar bersama untuk meningkatkan takwa kita kepada Allah SWT..aamminn
semoga dengan tulisan ini kita bisa mengkaji, meneliti, belajar, memahami  mengamalkanya untuk dirikita sendiri dan juga orang lain, semoga artikel ini bermanfaat.

Shalat Rawatib
 
shalat sunnah yg dikrjkan mengiringi shalat fardhu.
Niatnya :
A). Qabliyah: adalah shalat sunnah rawatib yg dikrjkan sblm shalat wajib. Wktnya: 2rakaat sblm shalat subuh, 2rakaat sblm shalat Dzuhur, 2 atau 4rakaat sblm shalat Ashar, & 2rakaat sblm shalat Isya.
Niatnya :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
back to top